Apakah kamu pernah membeli sesuatu karena tergerak setelah melihat postingan seseorang? Apakah kamu pernah tertarik dengan suatu brand karena postingan seseorang yang memberi ulasan baik? Orang-orang yang berhasil memperngaruhimu tadi dapat disebut dengan key opinion leader.
Apa itu key opinion leader?
KOL atau key opinion leader merupakan seseorang yang menguasai atau memahami bidang tertentu dan pendapatnya didengar banyak orang. Seorang KOL punya pengalaman dan pemahaman lebih...
Esport merupakan salah satu cabang olahraga yang semakin berkembang di Indonesia. Keberadaannya memang tidak mencolok seperti cabang olahraga lain di Indonesia seperti Badminton atau sepak bola. Namun esport mengalami perkembangan yang pasti. Terbukti dengan semakin banyaknya atlet-atlet esport yang ikut bertanding di kejuaraan dunia dan berhasil membawa piala kemenangan sekaligus mengharumkan nama negara kita.
Event Super Esport Series
Seiring dengan semakin banyaknya peminat esport di Indonesia,...
Pandemi COVID-19 berpengaruh terhadap ekonomi global dan kelangsungan bisnis. Di tengah krisis seperti sekarang, tidak sedikit usaha atau bisnis yang memilih untuk mengubah jam...
Dalam menerapkan strategi pemasaran digital, penting untuk mengetahui media apa saja yang bisa digunakan agar kegiatan pengembangan dan promosi berjalan maksimal. Google menyediakan fasilitas...
Semua orang tentu ingin memiliki bisnis yang berkembang. Era yang sudah serba digital menuntut Anda untuk harus mengikuti setiap perubahan, termasuk memanfaatkan media sosial...
Guerrilla marketing atau disebut pemasaran gerilya merupakan strategi pemasaran kreatif dengan biaya rendah dan non konvensional. Pastinya dengan hasil maksimal. Strategi ini didesain untuk...
Copywriting merupakan salah hal yang tak boleh disepelekan dalam digital marketing. Mengapa? Karena akan terasa percuma jika Anda susah payah membuat konten yang menarik,...
Pesatnya pertumbuhan barbershop di Indonesia
berbarengan dengan runtuhnya sejumlah usaha barber tua. Melihat dinamisme industri ini
TangTing yang aktif berbisnis barbershop di Surabaya membuat sebuah inovasi baru
dalam melayani customernya.
Dengan menyediakan...