More

    Influencer Marketing Masih Menjadi Primadona Ditahun 2019

    Influencer marketing adalah teknik pemasaran dengan menggunakan orang untuk memasarkan produk orang lain melalui social medianya.

    Makin kesini pola ini dikenal dengan sebutan “Endorsment”, Makin banyak selebgram (Selebritis Instagram) yang bermunculan dan menyediakan kerjasama untuk endorse, dimulai dari harga ratusan ribu sampai dengan puluhan juta rupiah.

    Metode seperti ini ada plus minusnya masing masing, ada yang langsung balik modal ada pula yang sebaliknya. Memang keliatanya endorsment ini menjadi kunci mujarab dalam menjual produk, namun perlu diperhatikan juga apa produk kita dans siapa selebgram atau orang yang ingin kita endorse.

    Baca Juga : Dongkrak Omzet Penjualan Melalui Video Marketing

    Teknik seperti ini dianggap masih menjadi trend ditahun 2019 ini, Ditambah lagi ketatnya persaingan bisnis dengan produk produk para artis seperti Lipstik dari Ayudia bing slamet, Gisella Anastasia, Enzy storia dan masih banyak lagi.

    Selain endorse penampilan visual instagram produk kita juga harus menarik agar orang mau memfollow instagram produk kita, dan jangan memprivate akun walaupun followers sudah banyak karena tidak semua orang mau memfollow meskipun followers sudah banyak.

    Baca Juga : 2019 Fintech Masih Jadi Primadona!

    Terkadang orang orang lebih suka melihat dulu isi feeds atau instagram tersebut dan jika suka serta sesuai dengan kebutuhanya maka ia akan memfollownya.

    Baca Juga : 5 Platfrom Chatbot Bantu Bangun Bisnis!

    Salam Digitizers

    spot_img

    Latest articles

    Related articles

    spot_imgspot_img
    spot_img